Bos sondaicus atau Bos Banteng
Bos banteng (Bos javanicus, Bos sondaicus)
merupakan anggota
kelompok ternak liar dari keluarga Bovidae. Cokelat atau hitam dengan kaus kaki
putih dan patch yang pantat. Banteng, Bos javanicus, adalah hewan yang
sekerabat dengan sapi dan ditemukan di Myanmar, Thailand, Kamboja, Laos,
Vietnam, Kalimantan, Jawa, and Bali.
KLASIFIKASI
Kerajaan : Animalia
Filum : Chordata
Kelas : Mammalia
Ordo : Artiodactyla
Famili : Bovidae
Upafamili : Bovinae
Genus : Bos
Spesies : B.
javanicus
Nama binomial :
Bos javanicus
Karakteristik :
1.
Banteng mempunyai bentuk dan ukuran mirip sapi peliharaan.
2.
Banteng hidup di dalam kelompok besar 10-30 ekor.
3.
Wama mantel rambut yang betina
selalu coklat kemerahan dan jantan dewasa berwarna hitam, baik jantan dan
betina terdapat wama rambut putih pada pantat dan kaki bagian bawah.
4. Banteng jantan mempunyai baga dan tanduk selalu menghadap ke depan. Ukuran tubuh panjang 108-200 cm, tinggi pundak 130-170 cm dengan berat tubuh 500-900 kg.
5.
Banteng tumbuh
hingga tinggi sekitar 1,6 m di bagian pundaknya dan panjang badan 2,3 m.
6.
Berat banteng
jantan biasanya sekitar 680 – 810 kg – jantan yang sangat besar bisa mencapai
berat satu ton – sedangkan betinanya memiliki berat yang lebih kecil.
7.
Banteng
memiliki bagian putih pada kaki bagian bawah, punuk putih, serta warna putih
disekitar mata dan moncongnya.
8. Pada banteng, tubuh bagian depan lebih tinggi dari bagian belakang sehingga nampak gagah.
9.
Lama bunting 270-280 hari, anak
yang dilahirkan selalu 1 ekor. Anak banteng menjadi dewasa setelah berumur 2-3
tahun.
Comments
Post a Comment
Terima kasih sudah berkomentar,semoga bermanfaat